Resep Lasagna |
Hallo sahabat kuliner, Pada artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Lasagna, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
BACA JUGA : Resep Krengseng Hati Daging Sapi
Resep Lasagna
Bahan-bahan
- 6-8 lembar lasagna instant bake(me: la fonte)
Saus Daging:
- 250 g daging giling (sapi/ayam)
- 4 siung bawang putih, cincang halus
- 1 buah bawang bombay, cincang
- 2 buah wortel, parut
- 1 bks saus bolognese siap pakai (me: la fonte pouch)
- 50 ml air putih
- Mentega untuk menumis
- sesuai selera Mozarella
- Parmesan bubuk (optional)
Saus Bechamel/Saus Putih:
- 250 g ricotta cheese (please jgn diganti cheddar)
- 3 sdm mentega
- 2 sdm tepung terigu
- 250 ml susu cair full cream
Langkah
- SAUS DAGING: pertama panaskan mentega, tumis bawang putih & bawang bombay hingga harum, masukkan wortel, masak hingga wortel agak matang.
- Masukkan daging, tumis hingga berubah warna, masukkan saus bolognese & air, masak hingga matang. Sisihkan.
- SAUS BECHAMEL: panaskan mentega dengan api kecil, masukkan terigu, aduk cepat hingga tercampur rata & tidak menggumpal. Masukkan susu sedikit demi sedikit sambil terus diaduk. Masukkan ricotta, aduk rata hingga ricotta leleh & tercampur rata. Aduk terus hingga mengental. Matikan api.
- LASAGNA : panaskan oven suhu 190C. oles loyang dengan mentega tipis-tipis. Ambil sedikit saus daging, ratakan di dasar loyang. Letakkan lasagna diatasnya.
- Ambil sedikit saus bechamel, ratakan diatasnya, beri potongan mozarella. Ambil lagi saus daging, ratakan, tabur parmesan.
- Lakukan terus hingga habis. (Me: 3 lapis). Lapisan paling akhir adalah saus daging & beri mozarella, taburi parmesan.
- Tutup loyang dengan aluminium foil yang dioles minyak. Panggang selama 40 menit api atas bawah.
- Buka tutup aluminium foil, panggang lagi 15 menit. Diamkan 15 menit sebelum disajikan hangat.
Demikianlah Artikel Resep Lasagna
Sekianlah artikel Resep Lasagna kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.